setelah sekian lama.
sulitnya untuk memulai (kembali).
menuliskan apa yang ada dalam benak, atau menulis tentang sesuatu yang berguna. Entah bagimu atau bagiku atau mungkin bagi mereka.
sekarang aku mencoba (kembali).
rasanya itu seperti .... hmmm .... belajar berjalan? ah.. aku tak pernah ingat bagaimana rasanya saat belajar berjalan.
atau seperti ... patah hati? bukaaaan... bukan seperti itu rasanya...
rasanya mungkin lebih mirip seperti saat pergi ke suatu tempat baru bersama teman-teman lalu tak sengaja terpisah dari mereka lalu tersesat. Campuran antara panik (tapi aku tidak mrasa panik skrg), takut (hmm..sdikit), bingung (perasaan ini yg dominan saat ini) dan apalagi ya? ah, entahlah...
ya sudah .. setidaknya sudah ada satu tulisan yang berhasil kutulis. i'm doing my baby step.
one two.. one two.. smoga sebentar lagi ada hujan inspirasi, atau tiba-tiba jariku menolak untuk bersentuhan dengan keypad blackberry-ku dan lebih memilih untuk bermain dengan keyboard ini.
doakan saja.. karena aku amat sangat rindu menulis :)
Hasil USG 31 Minggu
11 years ago
0 comments